Rabu, 10 Oktober 2012

PERKEMBANGAN DAN TREND KEDEPAN TELEMATIKA

Perkembangan telematika di zaman sekarang ini pastinya akan berkembang pesat sekali. Kebutuhan orang akan informasi tentang apapun sudah dapat didapat melalui internet. Surat kabar pun juga sudah di buat menjadi media digital yang beberapa diantaranya dapat di unduh secara gratis. Telpon genggam pun sekarang sudah berubah fungsi. Dari yang awalnya hanya untuk telepon dan sms saja, sekarang sudah bisa mengakses internet bahkan dengan kecepatan yang sangat cepat.

Didukung dengan teknologi-teknologi hebat yang telah di temukan sekarang ini, orang-orang jadi bisa mengembangkan dan terlebih lagi membuat teknologi yang baru lagi demi memudahkan orang mendapat suatu informasi. Banyaknya social media juga mempercepat penyebaran infromasi. Seluruh produsen teknologi juga sedang berlomba-lomba untuk membuat suat media yang berkualitas tinggi. Semua ini diperuntukan agar orang-orang mudah untuk mendapatkan informasi. Jadi, Perkembangan telematika akan terus meningkat setiap tahunnya karena kebutuhan orang-orang akan infromasi juga terus meningkat dan trend yang akan dihasilkannya pasti teknologi yang berbentuk portable.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar